Pelatihan Penyusunan SOP Manajemen Proyek
Training Penyusunan SOP Manajemen Proyek
DESKRIPSI Training Penyusunan SOP Manajemen Proyek
Disamping penguasaan teknis dan kehandalan para manajer proyek, saat ini diperlukan dukunganpelaksanaan proyek yang konsisten dan efektif dari seluruh lini organisasi.
Semakin besar dan kompleks proyek semakin kompleks situasinya. Masalah proyek tidak mungkin lagi diserahkan pada seorang manajer proyek saja.
Bagaimana menyusun SOP agar proyek dapat diselesaikan sesuai mutu dan waktu ? bagaimanacara menyusun SOP manajemen proyek ? faktor-faktor apa yang terkait dalam pengembangan SOP manajemen proyek ? bagaimana kiat agar SOP dijalankan oleh para karyawan ? bagaimana agar potensi pemborosan dan kegagalan proyek dapat dicegah ?
Topik yang dibahas dalam workshop berbasis pada suatu konsep yang terdapat dalam PMBOK Guide Edisi ke-5 dan Standard for Program Management Edisi ke-3 yang dikeluarkan oleh Project Management Institute, USA (www.pmi.org) disertai studi kasus yang mudah dicerna, diingat dan diterapkan oleh peserta.
Pedoman-pedoman yang dikeluarkan oleh PMI adalah acuan standar internasional yang efektif dan populer dalam berbagai industri di seluruh dunia. Pedoman ini berawal di Amerika Serikat dan sudah menjadi pegangan utama di negara-negara Asia termasuk Jepang, Cina, Korea, Singapura, Malaysia, Timur Tengah, dan sebagainya.
MANFAAT Training Penyusunan SOP Manajemen Proyek
1.Peserta memahami pentingnya SOP manajemen proyek
2.Peserta memahami penerapan tools and techniques dalam implementasi SOP
3.Peserta memahami peranan tim dan dukungan eksekutif dalam penerapan SOP
PESERTA Training Penyusunan SOP Manajemen Proyek
Manajer, Supervisor dan Staf yang bertanggungjawab untuk peningkatan kinerja proyek
POKOK BAHASAN Training Penyusunan SOP Manajemen Proyek
* Manajemen proyek dan kinerja bisnis
* Tantangan dan peluang dalam manajemen proyek
* Mengapa diperlukan SOP manajemen proyek ?
* Kaitan visi misi korporat , proyek dan SOP manajemen proyek
* 10 Indikator kinerja kunci dalam manajemen proyek
* SOP dan PMBOK sebagai katalisator
* Memahami PM Life Cycle
* Memahami 47 proses manajemen proyek
* Gap analysis melalui 5 alur kerja (workflow)
* Proses inti dan pendukung
* Piranti inti dan pendukung (matriks penugasan, tabel alokasi resource, kurva-S, critical path,dll)
* Latihan menyusun SOP Manajemen Proyek dengan Templates (format excel)
Instructor :
DANA PERSADA,MBA,PMP, and TEAM
* Praktisi Manajemen Proyek pada berbagai proyek besar selama lebih dari 20 tahun
* Certified Project Management Professional (PMP) from Project Management Institute, USA
* Master of Business Administration from Curtin University of Technology , Perth, Australia
* Systems Engineering, CICC, Tokyo, Japan
* PMO Consultant pada beberapa perusahaan
Jadwal Pelatihan Transform-mpi.com 2024 :
- Batch 1 : 03 – 04 Januari 2024 | 16 – 17 Januari 2024
- Batch 2 : 07 – 08 Februari 2024 | 20 – 21 Februari 2024
- Batch 3 : 05 – 06 Maret 2024 | 19 – 20 Maret 2024
- Batch 4 : 09 – 10 April 2024 | 13 – 24 April 2024
- Batch 5 : 07 – 08 Mei 2024 | 22 – 23 Mei 2024
- Batch 6 : 05 – 06 Juni 2024 | 25 – 29 Juni 2024
- Batch 7 : 09 – 10 Juli 2024 | 23 – 24 Juli 2024
- Batch 8 : 06 – 07 Agustus 2024 | 20 – 21 Agustus 2024
- Batch 9 : 04 – 05 September 2024 | 18 – 19 September 2024
- Batch 10 : 18 – 19 Oktober 2024 | 15 – 16 Oktober 2024
- Batch 11 : 06 – 07 November 2024 | 26 – 27 November 2024
- Batch 12 : 04 – 05 Desember 2024 | 18 – 19 Desember 2024
Catatan : Jadwal dapat menyesuaikan dengan kebutuhan anda.
Biaya dan Lokasi Pelatihan :
- Jakarta :
- Bandung
- Yogyakarta
- Surabaya
- Malang
- Bali
- Lombok
Catatan : Biaya diatas belum termasuk akomodasi/penginapan. Apabila ada pertayaan mengenai materi, biaya, lokasi, jadwal dan penawaran lainnya, hubungi kami di nomor CS kami.
Fasilitas Pelatihan di transform-mpi.com:
- Penjemputan dari Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal.
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, Flashdisk, dll).
- Transportasi Peserta ke tempat pelatihan.
- 2x Coffe Break & 1 Lunch (Makan Siang).
- Training Room Full AC and Multimedia.
- Free Bag or Bagpackers (Tas Training).
- Softfile Foto Training
- Sertifikat Pelatihan.
- Souvenir Exclusive.